Saturday, March 15, 2014


Cara atur wallpaper di Ubuntu 12.04

Assalamualikum wr,wb

Mungkin dari kalian dipusingkan dengan Ubuntu 12.04 yang penuh dengan bug. Ya namanya OS gratis tanpa bajakan.

Tapi saat kalian ganti wallpaper setelah direstart selalu kembali blank seperti semula. Solusinya mudah.

1. Cari gambar yang kalian inginkan dengan format apapun .jpg/.png terserah.
2. Copy gambar tersebut.
3. Paste atau salin gambar yang ingin dijadikan wallpaper pada folder Gambar.
4. Restart komputer atau laptop kalian insyaallah berhasil.

Sekian yang bisa saya sampaikan mengenai cara atur wallpaper di Ubuntu 12.04.
Semoga bermanfaat.

Wassalamualaikum.


0 comments:

Post a Comment

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!